Dymar Video
payShield 9000 HSM ready for NSICCS
Era Magnetic Stripe ATM & Debit Card di Indonesia akan berakhir pada akhir Desember 2015, dan akan beralih ke teknologi baru yaitu Chip ATM & Debit Card. Kami mengajak para pihak terkait terutama Bank untuk mempersiapkan sistem dan perangkat keamanan seperti HSM (Hardware Security Module) dalam rangka menyambut teknologi Chip ATM & Debit Card ini. Teknologi ini telah dirumuskan dalam NSICCS (National Standard Indonesian Chip Card Specification). Kami, Dymar Jaya Indonesia, selaku partner dari Thales e-Security menginformasikan bahwa Thales payShield 9000 HSM telah siap untuk berintegrasi dengan NSICCS.
For more videos, please visit us at http://www.youtube.com/dymarjaya