Saat ini cybercrime semakin masif dan beragam bentuknya. Hal ini tentu menimbulkan kesulitan untuk perusahaan berkembang yang hanya mempunyai staff IT security dengan jumlah sedikit, mereka dituntut untuk mengatasi cybercrime yang muncul sekaligus merancang arsitektur IT perusahaan mereka di masa depan. Namun, seiring berkembangnya teknologi cybercrime, teknologi cybersecurity juga ikut berkembang. Salah satunya Sophos. Dymar sebagai platinum partner dari Sophos …
In the fast-paced realm of cyber security, SSL certificates stand as guardians of secure online communication. However, despite their critical role, many companies find themselves entangled in a web of mismanagement when it comes to SSL certificates. In this article, we’ll unravel the chaos and shed light on the common pitfalls that companies often encounter in the management of their …
Dulu para pelaku cyber crime hanya menargetkan perusahaan besar dikarenakan keuntungan yang didapatkan juga akan besar. Tapi seiring berjalannya waktu dan semakin mudahnya melakukan cyber crime (hanya membutuhkan sedikit pengetahuan tentang keamanan siber, akses ke internet dan sejumlah uang), membuat para pelaku cyber crime menargetkan perusahaan kecil juga. Hal ini menunjukkan bahwa bahaya CaaS berlaku untuk semua skala perusahaan baik …
Sebanyak 90% serangan ransomware terjadi di luar jam kerja standar. Laporan active adversary 2023 untuk para pemimpin IT Security dari team Sophos X-Ops menunjukkan perubahan cara ransomware menyerang. Di paruh pertama tahun 2023, waktu tunggu rata-rata serangan ransomware, turun dari sembilan hari menjadi lima hari. Artinya, waktu untuk para IT Security mendeteksi dan menghentikan ransomware sebelum file yang ada di …